Cara menghilangkan icon headset pada hp xiaomi

Dketik.com -  Smarphone seperti xiaomi tentunya selalu melewati tahap uji kelayakan sebelum masuk peredaran, akan tetapi salah satu persoalan yang masih dialami oleh pengguna adalah tanda earphone yang tidak hilang pada hp ketika headset sudah tidak terpasang

cara menghilangkan icon headset pada xiaomi

lalu bagaimana cara menghilangkan icon headset pada xiaomi tersebut? karena mode headset yang tidak hilang bisa menyebabkan ponsel tidak mengeluarkan suara, dalam kondisi normal secara otomatis apabila headset dalam keadaan terpasang pada ponsel maka mode headset akan muncul di bagian layar atas

Biasanya mode ini memberikan intruksi suara yang dikeluarkan oleh ponsel akan di alihkan ke headset yang terpasang, oleh sebab itu pada mode headset keadaan aktif maka suara ponsel tidak akan keluar di speaker ponsel tersebut 

sehingga ini menjadi persoalan yang dialami oleh pengguna hp xiaom, dimana mode headset masih aktif sedangkan headset dalam keadaan tidak terpasang, tentunya penyebabnya ada banyak oleh karenanya untuk cara menghilangkan icon headset pada xiaomi tersebut harus dilakukan secar tahap

 

Cara menghilangkan icon headset pada xiaomi

Mode headset yang tidak hilang kadang membuat speaker pada hp tidak bisa mengelurakan suara, apabila headset dalam terpasang maka ponsel dalam keadaan normal, apabila headset sudah dicabut maka ponsel tersebut dalam keadaan tidak normal

Ada sebagian pengguna yang lain, dimana ikon headset yang muncul tersebut tidak memberikan dampak negatif, namun sebgian besar akan memberikan dampak seperti speaker ponsel yang tidak bisa mengeluarkan suara, 

Bagi pengguna yang awam pastinya hal ini tidak bisa ditangani dan menemukan penyebabnya , namun paling tidak sebelum kita membawanya ke tempat service bisa mencoba cara untuk menghilangkan icon headset pada pda hp xiaomi berikut ini:

 

A. Lepas dan Pasang headset kembali

Langkah yang paling sederhana adalah dengan melepas dan pasang headeset kembali, mungkin cara ini cukup sederhana dan tidak memiliki nilai cukup. akan tetapi dari sedikit melakukan reset kecil-kecilan dan beberapa komentar di situs pembahasan cara menghilangkan icon headset pada xiaomi, cara ini cukup ampuh

Namun dari beberap informasi yang telah dirangkum ada beberapa metode untuk menggunakan cara Lepas dan Pasang headset kembali, untuk langkahnya sebagai berikut

  • Melepas dan Memasang headset dengan jeda waktu 5 detik 
  • Lepas dan pasang kembali headset kembali dengan jeda waktu 1 detik
  • Pada saat menggunakan cara tersebut disarankan untuk sambil memutar musik

Selalin cara tersebut diatas maka masih ada metode lain yang dibahas pada sebuah website kemudian  diperkuat dengan beberapa komentar yang menyatakan cara tersebut berhasil, 

  • Silahkan untuk memutar musik dengan headset tidak terpasang
  • Pasang headset pada hp
  • Kemudian cabut headset sebagian ( setengah terpasang)
  • Silahkan berikan pukupan kecil atau menggukan benda ringan pada konektor headset
  • Masukan kembali headset tersebut
  • dan lepas headset dari ponsel

 

B. Mebersihkan port dan konektor headset

Penggunaan headset yang begitu lama tanpa ada perawatan seperti membersihkannya, maka bisa menjadi penyebab dimana mode headset muncul meskipun sudah dicabut, benda kecil atau kotoran yang menempel pada lubang headset bisa menyebabkan hal demikian ini terjadi

Oleh karena itu maka disarankan untuk membersihkan port dan konektor headset. Cara membersihkannya pun cukup mudah yaitu dengan menggunakan kapas dengan diolesi minyak kayuputih secukupnya dengan dibangtu benda kecil

atau selain dibersihakn denga kapas maka untuk hasil maksimal yaitu bisa dengan minup lubang headset secara perlahan


C. Mensetting System Hp Xiaomi

Penyebab lain mode headset yang selelu muncul ketika headset sudah dicabut adalah adanya bug dari syatem MUI hp xiaomi itu sendiri,

Bug yang ada pada syatem android tentunya pasti akan terjadi, oleh sebab cara menghilangkan icon headset pada xiaomi yaitu dengan memeberikan tindakan pada system ponsel tersebut untuk penangananya

Penanganannya bisa dilakuka dengan berbagai cara, tentunya disarankan untuk melakukannya secara bertahap diantaranya:

 

1. Restar perangakat atau mode pesaswat

Bug yang terjadi pada hp android bisa ditangani dengan cara merifres ponsel tersebut, tindakan ini memang sangat sederhana akan tetapi cara tersebut akan memberikan manfaat yang cukup besar bagi ponsel

Pernahka anda mengeluhkan koneksi inernet yang lambat. pada saat komplain ke pihak operatornya kita disarankan untuk merestar perangkatnya

Oleh sebab itu cara menghilangkan icon headset pada xiaomi bisa kita coba untuk merestar parangkat lebih dulu

 

2. Mensetting ulag speaker Pengaturan ponsel

Cara berikutnya adalah dengan menyetel ulang pada pengaturan ponsel hp xiaomi, secara normal system pada hp xiaomi bisa bekerja secara otomatis, akan tetapi kadang perlunya kita menyetel secara manual agar bisa normal kembali 

Hal ini juga berlaku pada masalah tanda earphone ponsel xiaomi yang muncul ketika headset sudah dicabut dari ponsel, maka untuk menyetel secara manulanya yaitu dengan cara berikut

  • Buka menu setting
  • Sound and Vibration
  • Audio Setting
  • Pilih salah satu tipe headset yg ditampilkan
  • pasang headset lalu pasang kembali

Kemungkin cara ditas akan sulit apabila digunakan di beberapa hp xiaomi versi lain, oleh karenanya apabila dengan cara tersebut tidak menemukan menu pada pengaturan ponsel, maka  bisa menggunakan opsi ke dua berikut ini

  • Buka menu Setting pada ponsel
  • Pilih menu Additional Setting
  • Tap menu Handphone & audio Effec
  • Kemudian Psang headset lalu lepas kembali

 

D. Menseting ulang dengan Bantuan aplikasi

cara untuk menghilangkan icon headset pada xiaomi bisa dilakukan dengan bantuan aplikasi lain, aplikasi ini bisa menjadi solusi apabila memang penyebab dari mode headset selelu muncul adalah kesalahan dari sytem itu sendiri

dari sekian situs yang telah dirangkaum terdapat dua aplikasi yang bisa anda gunakan untuk mensetting ponsel secara manual. Untuk menghilangkan icon headset pada xiaomi ketika headset sudah dicabut, diantaranya

 

1. Aplikasi Sound about

Salah satu dari funggsi Aplikasi Sound about adalah membantu untuk menyetel pengaturan speaker pada ponsel , aplikasi ini cukup ringan diinstall karena tidak memakan memori yang besar, untuk langkah menyetelnya sebgai berikut

  • Install aplikasi sound about
  • Buka aplikasinya
  • Pilih menu Connertable Device
  • Tap menu Wired Headset seting
  • Hilangkan cekliks pada Wired Headset Detection


2. Aplikasi LesserAudioSwitch 

Aplikasi yang direkomendasikan untuk menyetel ualng pengaturan speaker ponsel selanjutnya adalah aplikasi LesserAudioSwitch , aplikasi ini sudah tersedia di google pyalSore, dan aman untuk digunakan, adapun cara nya sebagai berikut

  • Buka aplikasi LesserAudioSwitch
  • Tap menu understoot
  • Pilih Menu speaker
  • Maka mode headset akan hilang


E. Hard Reset atau Format Factory

Alternatif terakhir untuk cara menghilangkan icon headset pada xiaomi yang bisa dilakukan sendiri adalah dengan hard reset

Hard reset adalah mengembalikan pengaturan ponsel ke pengaturan bawaan pabrik, cara ini memang tidak memberikan dampak negatif pada performa ponsel  kita, melainkan akan meberikan dampak positif

Hanya saja hard reset ini akan menghapus semua data dan aplikasi yang kita install dari PlayStore atau tempat lainnya, namun anda bisa membackup lebih dulu sebelum melakukan hard reset tersebut, adapun cara hard resetpada hp xiaomi sebagai berikut

  • Buka menu setting pada ponsel
  • Pilih menu additional stting
  • Ketuk Back up  dan Reset
  • Pilih Factory Reset ( kembali ke setelan Pabrik)
  • Tap menu Reset phone


F. Membawa ke Tempat Service hp

Solusi terkahir dari cara menghilangkan icon headset pada xiaomi adalah dengan membawa ponsel kita ke tempat service hp, karena penyebab lain dari masalah ini bisa disebebkan kerena kerusakan hadware tempat colokan headsetnya\

Namun sebelum membawa ke tempat service alangkah lebih baiknya untuk menggunakan cara diatas secara bertahap, apabila dari sekian cara tersebut sudah dicoba kemudian tidak membuahkan hasil maka anda bisa membawanya ke tempat service hp yang terpercaya


Kesimpulan

Tanda mode headset yang mucul pada layar ponsel xiaomi menandakan ponsel tersebut terhubung dengan headset, oleh sebab itu maka system pada ponsel akan memerintahkan untuk suara dari ponsel akan dialihkan pada heaset yang terpasang, dalam kondisi ini maka speaker ponsel akan nonaktif

Namun tanda headset tersebut akan menjadi kendala apabila ketik headset sudah dicabut namun mode headset masih akatif, karena hal ini akan menyebabkan speaker ponsel tidak berfungsi.

Masalah yang timbul karena mode headset masih aktif ini disebabkan oleh banyak hal, sehingga cara menghilangkan icon headset pada hp xiaomi sendiri memiliki beberapa cara yang sederhana, untuk caranya bisa dilakukan secara mandiri sebelum membawanya ke tempat service hp